Sabtu, 26 Juni 2010

Paprika (Bell Pepper (Ingg.),C. annuum var grossum)


Cabai raksasa atau paprika ini mempenyai beberapa khasiat antara lain dapat menurunkan kolesterol, membangun regenerasi sel tubuh, mengobati infeksi tenggorokan dan hidung, bersifat antioksidan, menurunkan kadar gula darah serta melancarkan saluran pencernaan
Adapun kandungan yang bermanfaat dari paprika antara lain vitamin A, C, B1, B2, Fosfor, kalsium, dll
Dalam memilih paprika perlu diperhatikan hal-hal berikut:
1. pilih warna buah paprika yang sehat sesuai dengan jenisnya, jangan pilih buah paprika yang busuk / bonyok atau terasa lembek buahnya
2. banyak jenis paprika, dan semuanya memiliki khasiat yang 99 % hampir sama
Karena Bentuk dan warnanya yang cantik paprika bisa digunakan untuk beragai macam resep masakan mulai dari tumis maupun rebus.

Harga :
- Paprika Hijau : Rp. 18,000 / kg
- paprika Kuning : Rp. 32,000 / kg
- Paprika Merah : Rp. 31,000 / kg1.

Tidak ada komentar:

Posting Komentar